- Defrag hard disk untuk meningkatan kecepatan hard disk
- Membersihkan autoran agar hanya yg di butuhkan yg di load.Pertama singkirkan semua entry autoran dari menu ''start'' . Dalam registry anda juga dapat merapikan entri ini caranya pilih ''start'' kemudian pilih ''run'' dan ketk ''regedit'' carilah lokasi berikut dan hapuslah entri dari sisi kanan. HKEY_CURRENT_USER\Software\microsoft\windows\CurrentVersion\Run HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\run
- Mengupgrade ram atau membebaskan ram untuk sistem,semakin besar ram otomatis akan meningkatkan performa.hal tersebut dapat dilakukan selama sistem operasi tidak membatasi tidak masalah.
- Mendeaktivasi interface dalam BIOS untuk mempercepat start,Pada saat anda menyalakan PC,bios akan memeriksa komponen satu demi satu,apakah ada,berfungsi,dan apa mode operasinya.Apabila ada kesalahan teknis,maka bios akan memberikan alarm peringatan.Semakin banyak perangkat dan interface onboard,proses start PC akan semakin lama oleh karena itu nonaktifkan semua yg tidak perlu.Tindakan ini akan akan mempercepat proses start hingga 15 detik.
- Update Driver chipset terbaru akan membuat pc lebih cepat dan stabil.
- Menggunakan mode standby untuk mempercepat booting/shutdown. Terdengar sedikit konyol,tetapi salah satu cara yg terbaik untuk booting/shutdown PC yg lebih cepat adalah dengan menggunakan mode Standby suspend-To-Disk(STD) dimana kondisi aktual sistem disimpan di hard disk.
- Pasang card usb 3.0. usb 3.0 adalah standar mendatang untuk perangkat periferal.deengan card usb 3.0 anda dapat mempercepat hard disk usb 2.0 sebesar 5-10%.
- Mengonfigurasi jaringan agar tidak ada waktu terbuang. Seringkali kita melupakan kaitan antara jaringan dan performa sistem.Padahal jaringan dan manajemen data seringkali menghabiskan performa CPU. Di dalam ''folder and file options'' non aktifkan ''search automactically for network folder and printer'' setelah itu klik tombol ok.
- Membersihkan casing agar cpu bekerja dengan tenang dan cepat
- Membatasi file swap untuk mengurangi akses hard disk dengan cara merubah virtual memorinya caranya disini
Rabu, 22 Juni 2011
10 tips praktis mempercepat PC
Apakah belakangan ini PC anda terlalu lamban? sehingga menghabiskan banyak waktu untuk menunggu daripada untuk bekerja? melalui 10 Tips praktis berikut ini,kami akan membantu anda untuk mempercepat PC.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar